Lirik Thola’al Badru Alaina: Bahasa Arab, Latin, Terjemahan

- Penulis

Kamis, 14 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surabaya – Halo, Siaraneers! Kamu pasti penasaran dengan lirik lengkap dari Thola’al Badru Alaina yang sering dibacakan dalam berbagai acara keagamaan, bukan?

Nah, berikut ini akan kami sajikan lirik Thola’al Badru alaina beserta terjemahan bahasa Indonesia.

Lirik Thola’al Badru Alaina

Bahasa Arab Latin Terjemahan Bahasa Indonesia
طَلَعَ الْبَدْرُ عَلَيْنَا، مِنْ ثَنِيَّةِ الْوَدَاعِ

ADVERTISEMENT

akun turnitin

SCROLL TO RESUME CONTENT

وَجَبَ الشُّکْرُ عَلَيْنَا، مَا دَعَا لِلهِ دَاعِی

Thola’al badru alainaa, mintsaniyyatil wadaa’i

Wajabas syakru ‘alainaa, maa da’aa lillahi daa’i

Telah terbit purnama di atas kita, dari lembah wada

Wajiblah kita bersyukur atasnya, ketika seorang penyeru mengajak kepada Allah

أَيُّهَا الْمَبْعُوْثُ فِيْنَا، جِئْتَ بِالْأَمْرِ الْمُطَاعِ

أَنْتَ غَوْثُنَا جَمِيْعًا، يَا مُجَمَّلَ الطِّبّاعِ

Ayyuhal mab’utsuu fiinaa, ji’ta bilamril mutho’

Anta ghoutsuna jamii’an, ya mujammalath thibaa’i

Wahai yang diutus kepada kami, engkau datang dengan perintah yang ditaati

Engkaulah pelindung kami, wahai yang indah budi

کُنْ شَفِيْعًا يَاحَبِيْبِیْ، يَوْمَ حَشْرٍ وَاجْتِمَاعِ

رَبَّنَا صَلِّ عَلَیْ مَنْ، حَلَّ فِیْ خَيْرِ الْبِقَاعِ

Kun syafii’an ya habiibii, yauma hasrin wajtimaa’i

Robbanaa sholli ‘ala man, halli fii khoiril biqoo’i

Jadilah engkau sebagai pemberi syafa’at duhai kekasihku, pada hari berhimpun dan berkumpulnya seluruh makhluk
فَاسْبِلِ السِّتْرَ عَلَيْنَا، وَاکْفِنَا شَرَّ النِّزَاعِ

وَأَغِثْنَا فِی الْبَلَايَا، يَا مُغِيْثًا کُلَّ دَاعِ

Wasbilis sitro ‘alainaa, wakfiinaa sirron nizaa’i

Wa aghitsna fiil balaayaa, yaa mughitsa kulli daa’i

Wahai Tuhan Pemelihara kami, limpahkanlah sholawat ke atas dia yang tinggal di tanah lapang

Rentangkanlah penutup aib atas kami, dan hindarkanlah kami dari buruknya perselisihan

وَصَلَاةُ اللهِ دَوَامَا، لِلنَّبِیِّ شَمْسِ الْبِقَاعِ

وَكَذَا اَلٍ وَصَحْبٍ، مَاسَعَی لِلهِ سَاعِ

Wa sholatullahi dawaamaa, linnabiyyi syamsil biqoo’i

Wakadza alin wa shohbin, maa sa’aa lillahi saa’i

Sholawat dari Allah senantiasa tercurah, kepada Nabi Sang Mentari di tanah lapang

Dan pahala ata keluarga dan sahabatnya, selama seorang pemohon memohonkannya

Thola’al Badru Alaina Lengkap

Bulan purnama sempurna telah datang

Dari Thaniyyatil wada’

Patutlah kita senantiasa bersyukur kepada Allah

Utusan Allah telah berada di tengah kita

membawa amanat

Telah terbit bulan purnama menerangi negeri kami

Telah datang kepada kami Rasulullah pembawa risalah

Keindahanmu tiada tertandingi

Wahai wajah yang senantiasa berseri

Engkau laksana matahari,

Engkau bak bulan purnama sempurna

Engkaulah cahaya mengungguli semua cahaya

Engkau laksana logam mulia

Engkaulah pellihata hati seluruh umat

Wahai kekasih Allah

Wahai Muhammad nabi terpuji

Engkau penghias langit dan bumi

Engkau Sang Penolong

Wahai nabi yang dimuliakan

Berita Terkait

Bupati dan Wabup Rembang Bayar Zakat, Dorong Masyarakat Bayar Zakat Melalui Baznas
Jadwal Sidang Isbat Penentuan Hari Raya Idul Fitri 2023 Telah Diumumkan

Berita Terkait

Selasa, 9 Januari 2024 - 13:13 WIB

Jokowi Singgung Serangan Personal di Debat ke-3, Ini Kata Mahfud MD

Rabu, 3 Januari 2024 - 10:46 WIB

Sebelum Wafat, Rizal Ramli Hampir 2 Bulan Dirawat di RSCM karena Kanker Pankreas

Rabu, 3 Januari 2024 - 10:32 WIB

Ulama Ploso soal Prabowo Dinobatkan Jadi Sahabat Santri oleh Genggong

Senin, 4 Desember 2023 - 14:18 WIB

Wali Kota Mojokerto Memimpin Pelantikan Pengurus GP Ansor dan Pengukuhan Satkorcab Banser

Senin, 4 Desember 2023 - 13:55 WIB

Progres Investasi IKN Terus Berkembang: Bahlil Lahadalia Ungkap Rencana Upacara Kemerdekaan RI ke-79 Tahun 2024

Sabtu, 18 November 2023 - 15:27 WIB

Kotak Hitam 2 Pesawat Super Tucano Telah Ditemukan

Rabu, 15 November 2023 - 17:34 WIB

Prabowo-Gibran Mendapat Nomor Urut 2, Gerindra Jatim Tanggapi Positif

Minggu, 29 Oktober 2023 - 15:23 WIB

Pendaftaran Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka Dibuka Besok, Simak Syaratnya!

Berita Terbaru

opini

Kendaraan Si Pengganti Kaki

Jumat, 17 Mei 2024 - 14:12 WIB

berita nasional

Jokowi Singgung Serangan Personal di Debat ke-3, Ini Kata Mahfud MD

Selasa, 9 Jan 2024 - 13:13 WIB