khofifiah indar parawansa

Bus Trans Jatim Koridor II Mojokerto-Bungurasih Beroperasi, Digratiskan Selama 7 Hari

Mojokerto – Bus Trans Jatim Koridor II dengan rute perjalanan dari Mojokerto menuju Surabaya (Terminal Bungurasih) resmi dioperasikan pada Senin (21/8/2023). Selama 7 hari pertama, para penumpang yang berangkat dari Terminal Kertajaya menuju Bungurasih akan menikmati layanan ini secara gratis. Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Jatim, Nyono, mengungkapkan bahwa Bus Trans Jatim Koridor II akan disediakan […]

Gubernur Khofifah Kukuhkan Paskibraka Jatim 2023, QQ Maulana Wakili Ikrar

Surabaya – Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa mengukuhkan 76 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka atau Paskibraka Jatim tahun 2023, di Halaman Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Rabu (16/8/2023) sore. Anggota Paskibraka itu merupakan putra putri daerah dari perwakilan 38 daerah yang telah terpilih masing-masing 2 orang pelajar SMA/SMK setiap kabupaten/kota. Mereka akan bertugas mengibarkan dan […]

Waduh, SMA Negeri 1 Gedeg Mojokerto Tarik Biaya Daftar Ulang Jutaan Rupiah.

Mojokerto – Seakan tidak menghiraukan peringatan dari Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa yang melarang pungutan apapun di Sekolah Menengah Atas (SMA) atau Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri. Kini muncul dugaan pungutan liar (Pungli) di SMA Negeri 1 Gedeg, Mojokerto. Dugaan kuat pihak sekolah SMA Negeri 1 Gedeg Mojokerto telah memungut biaya daftar ulang dengan dalih […]

Masa Jabatan Gubernur Habis Desember, Ini Ujar Khofifah

Surabaya – Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, mengadakan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Negara Jakarta. Dalam pertemuan tersebut, mantan Menteri Sosial ini secara khusus membahas perkembangan ekonomi di wilayah Jawa Timur. Namun, perlu dicatat bahwa topik pemilihan presiden dan wakil presiden tidak dibahas dalam kesempatan ini. “Enggak, enggak,” ungkap Khofifah usai […]

Yenny Wahid Merespon Positif Tawaran Cawapres Anies Baswedan

Surabaya – NasDem menilai bahwa Khofifah Indar Parawansa telah secara halus menolak tawaran untuk menjadi cawapres Anies Baswedan. Tidak ada respons dari Khofifah terkait tawaran tersebut. Oleh karena itu, partai NasDem kini mencari nama lain yang dapat mewakili Nahdliyin. Nama yang menjadi incaran partai tersebut adalah Yenny Wahid, seorang sosok dari kalangan NU dan putri […]

Ayo ikut berpartisipasi untuk mewujudkan jurnalistik berkualitas!
Jurnalistik Berkualitas Jangan Tampilkan Lagi Ya, Saya Mau!