Kota Mojokerto Raih Penghargaan Kota Layak Anak Kategori Nindya

Jakarta –  Pada tahun ini, Kota Mojokerto berhasil meraih penghargaan kategori Nindya setelah sebelumnya selama empat tahun berturut-turut mendapatkan predikat Kota Layak Anak (KLA) Kategori Madya. Pencapaian ini dapat terwujud berkat program 5 Gratis Bidang Pendidikan. Penghargaan tersebut diterima oleh Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari, dalam acara Penganugerahan Kabupaten/Kota Layak Anak 2023 yang berlangsung di […]